Berdasarkan Surat Edaran Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Nomor B/323/B.B1/SE/2019 tanggal 31 Mei 2019 tentang Publikasi Karya Ilmiah Program Sarjana, Program Magister dan Program Doktor maka mahasiswa wajib unggah tugas akhir ke repositori UIN Sumatera Utara Medan dan ketentuan lain bisa di lihat pada halaman berikut: https://cutt.ly/publikasi_ilmiah_mahasiswa